LIMA tahun lalu Presiden George W. Bush memulai serangan ke Irak. Amerika Serikat menuduh Irak tengah mengembangkan senjata pemusnah massal dan ratusan misil Al Massoud II.
Belakangan setelah tuduhan itu terbukti ngawur, Bush menuduh Irak dan Saddam Hussein mendukung jaringan terorisme internasional. Continue reading “Menolak Perang dari Kebun Binatang”

HARI ini saya lalui
KATA banyak orang, tak sempurna rasanya berkunjung ke Hawaii bila belum menginjakkan kaki ke Polynesian Cultural Center (PCC).

PEKAN lalu, setelah menderita kekalahan di Texas, Ohio, dan Rhode Island, Senator Illinois kelahiran Hawaii, Barack Obama, mengirimkan sepucuk e-mail kepada para pendukungnya.
HELEN Wong terkenang pertemuannya dengan Senator Illinois Barack Obama di kantor Senator Illinois, di Washington, D.C. bulan Mei 2006.