Permintaan Jenderal BHD Tidak Pada Tempatnya

Dalam pertemuan tertutup dengan pimpinan media massa kemarin (2/11), Kapolri Jenderal Bambang Hendarso Danuri meminta agar media massa tidak lagi menggunakan istilah cicak dan buaya dalam memberitakan perseteruan antara Polri dan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Continue reading “Permintaan Jenderal BHD Tidak Pada Tempatnya”

Gus Dur Beberkan Rahasia Tinggalkan Istana

Tak semua hal yang disampaikan Gus Dur dalam pertemuan dengan pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), pagi tadi (Sabtu, 31/10), berkaitan langsung dengan penahanan pimpinan KPK, Bibit Samad Riyanto dan Chandra M Hamzah. Continue reading “Gus Dur Beberkan Rahasia Tinggalkan Istana”

Rekaman Kriminalisasi KPK Diserahkan Selasa

Seperti permintaan Mahkamah Konstitusi (MK), pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan menyerahkan bukti rekaman rekayasa kriminalisasi hari Selasa mendatang (3/11). Continue reading “Rekaman Kriminalisasi KPK Diserahkan Selasa”

Meniti Jalan Islah, Pertemuan Gus Dur dan Abdul Azis di Kamar 116

gus dur dan kiai abdul azis

Konflik di kalangan elit kaum Nahdliyin adalah hal yang biasa. Sekeras apapun perbedaan pendapat di antara mereka, pada akhirnya akan ditemukan jalan keluar yang relatif menyenangkan semua pihak yang terlibat dalam konflik.

Continue reading “Meniti Jalan Islah, Pertemuan Gus Dur dan Abdul Azis di Kamar 116”

Di Balik Lukisan Terpilih dari Bandung

lukisan

Lukisan yang menggambarkan aktivitas jual-beli di sebuah pasar (tradisional) punya feng shui bagus. Apalagi kalau yang digambarkan sedang melakukan aktivitas jual-beli itu adalah wanita-wanita berparas ayu yang sedap dipandang mata.

Continue reading “Di Balik Lukisan Terpilih dari Bandung”

Kerja Keras untuk Tumbuh 7 Persen

Kompas – Pemerintah akan menggenjot pertumbuhan ekonomi 7 persen atau lebih untuk menampung peningkatan angkatan kerja sekaligus menekan angka pengangguran 9,25 juta orang. Target itu tidak mudah dan perlu kerja keras menghapus hambatan dan memacu sektor riil. Continue reading “Kerja Keras untuk Tumbuh 7 Persen”

Intelijen Indonesia dari Masa ke Masa

logo BIN

Perkembangan lembaga intelijen Indonesia di masa lalu dapat dibagi dalam dua babak penting, yakni babak intelijen perjuangan dan babak intelijen pembangunan Continue reading “Intelijen Indonesia dari Masa ke Masa”

Misteri Ibu Endang dan Namru-2

Namru-2 atau Navy Medical Research Unit Two kembali jadi pembicaraan setelah Presiden SBY menujuk Endang Rahayu Sedyaningsih sebagai Menteri Kesehatan menggantikan Siti Fadillah Supari.

Siti Fadillah Supari yang dikenal kritis terhadap keberadaan Namru-2 menyebut Endang sebagai salah satu pihak yang memiliki hubungan erat dengan Namru-2. Endang juga yang membawa virus flu burung strain Indonesia H5N1 tanpa seizin Siti Fadillah ke Amerika Serikat untuk selanjutnya dikomersialisasi oleh sejumlah perusahaan farmasi raksasa. Hal inilah yang pernah menjadi pangkal sengketa antara Siti Fadillah tidak hanya dengan pemerintah Amerika Serikat juga dengan Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) tahun lalu.

Continue reading “Misteri Ibu Endang dan Namru-2”

Nama Menteri-menteri KIB II

Berikut susunan Kabinet Indonesia Bersatu II yang diumumkan Presiden SBY di Istana Merdeka (Rabu, 21/10) malam ini: Continue reading “Nama Menteri-menteri KIB II”

Tak Mau Asal Beda, PDIP Tak Lagi Oposisi

Istilah oposisi bagi PDI Perjuangan selama ini menjadi beban yang sedikit banyak merugikan citra partai itu. Continue reading “Tak Mau Asal Beda, PDIP Tak Lagi Oposisi”

Boediono Dilantik, Century-gate Masih Penting untuk Dibicarakan

Jakarta, RMOL. Tadi pagi (Selasa, 20/10) Boediono telah dilantik menjadi Wakil Presiden mendampingi Presiden SBY. Bila tidak ada aral melintang di tengah jalan, Boediono (dan SBY) akan bertugas memimpin negara ini hingga 2014. Continue reading “Boediono Dilantik, Century-gate Masih Penting untuk Dibicarakan”

Catatan Ramadhan 1429 H

INI adalah Ramadhan kedua saya di Honolulu, ibukota Hawaii. Continue reading “Catatan Ramadhan 1429 H”

Mega Diminta Membangun Oposisi yang Dewasa

rachmawati soekarnoputriBanyak pihak yang bertanya-tanya: akan matikah kekuatan oposisi di Indonesia setelah Ketua Dewan Pertimbangan Pusat PDI Perjuangan Taufik Kiemas terpilih sebagai ketua MPR akhir pekan lalu.

Rachmawati Soekarnoputri, salah seorang anggota Dewan Pertimbangan Presiden (Wantimpres), termasuk pihak yang mengkhawatirkan hal itu. Berbicara usai menghadiri wisuda sarjana Universitas Bung Karno di Jakarta, kemarin, Rachmawati mengatakan dirinya khawatir kekuatan oposisi akan melemah dan mati pelan-pelan. Walau merupakan bagian dari pemerintah, namun dia berpendapat bahwa dalam sistem demokrasi yang sehat kehadiran kelompok oposisi dibutuhkan agar tidak terjadi kekuasaan yang absolut. Continue reading “Mega Diminta Membangun Oposisi yang Dewasa”

Kalau Soal Kiri, Semua Founding Fathers Kita Kiri

bung karno

Rachmawati Soekarnoputri masih mengingat dengan jelas bagaimana sulitnya mendirikan sebuah lembaga pendidikan yang menggunakan nama Proklamator Bung Karno. Tekanan demi tekanan dari pusat kekuasaan datang silih berganti. Continue reading “Kalau Soal Kiri, Semua Founding Fathers Kita Kiri”

Siapapun Pengganti JK, Munas Golkar Bawa Tradisi Baru

Terlepas dari siapapun yang akan menang dalam pemilihan ketua umum di arena Munas Partai Golkar yang akan digelar di Riau, awal Oktober mendatang, ada satu hal yang menggembirakan, yakni kehadiran tradisi baru di tubuh partai berlambang beringin itu. Continue reading “Siapapun Pengganti JK, Munas Golkar Bawa Tradisi Baru”

Benjamin Netanyahu Caci Maki Mahmoud Ahmadinejad

Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu mencaci maki Presiden Iran Mahmoud Ahmadinejad dari podium sidang Majelis Umum PBB di New York, Kamis malam atau Jumat pagi (25/9) waktu Indonesia. Continue reading “Benjamin Netanyahu Caci Maki Mahmoud Ahmadinejad”

Obama Sapa SBY: Masih Jet Lag?

Presiden SBY dan Presiden Barack Hussein Obama kembali bertemu. Kali ini keduanya bertemu di Phipps Conservatory and Botanical Garden, Pittsburgh, tempat resepsi pembukaan pertemuan G-20 berlangsung, Jumat pagi waktu Indonesia (25/9). Continue reading “Obama Sapa SBY: Masih Jet Lag?”

Gugat PBB, Kolonel Kadafi Sebut Obama “Anakku”

Pemimpin Libya Kolonel Moammar Kadafi menjadi salah satu bintang yang bersinar terang di arena Sidang Umum PBB yang sedang berlangsung di New York, Amerika Serikat. Dia memanggil Obama dengan sebutan “anakku” atau my son. Continue reading “Gugat PBB, Kolonel Kadafi Sebut Obama “Anakku””

Obama Masih Nyanyikan Lagu Lama

Presiden Amerika Serikat Barack Hussein Obama masih menyanyikan lagu lama saat berbicara di depan Majelis Umum PBB di New York, Rabu siang waktu setempat atau Kamis dinihari waktu Indonesia (24/9). Continue reading “Obama Masih Nyanyikan Lagu Lama”

Kedutaan Amerika Ditutup Sementara

Pemerintah Amerika Serikat terpaksa menutup sementara Kedutaan Besar mereka menyusul ancaman yang diterima terhadap fasilitas dan komunitas Amerika Serikat. Continue reading “Kedutaan Amerika Ditutup Sementara”

Tenda Kolonel Kadafi Pancing Kemarahan

Di negaranya, pemimpin Libya Kolonel Moammar Kadafi tinggal di dalam tenda. Itu sebabnya, kini sebuah tenda didirikan di Bedford, New York, untuk menyambut kehadiran pemimpin Libya itu dalam Sidang Umum PBB. Continue reading “Tenda Kolonel Kadafi Pancing Kemarahan”

Kabar Buruk, 50 Murid Dr. Azahari Masih Berkeliaran

Tak kurang dari 50 murid langsung Dr. Azahari masih berkeliaran di banyak titik di Indonesia. Continue reading “Kabar Buruk, 50 Murid Dr. Azahari Masih Berkeliaran”

PDIP Keukeuh, Perppu KPK Tak Masuk Akal

PDI Perjuangan masih tak dapat menerima alasan Presiden SBY menerbitkan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-undang (Perppu) mengenai pelaksana tugas pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Continue reading “PDIP Keukeuh, Perppu KPK Tak Masuk Akal”

Yuddy: Senang Membantu yang Menang

Yuddy Chrisnandi mengaku belum memikirkan kalah dalam pemilihan ketua umum di arena Munas Partai Golkar awal Oktober mendatang. Continue reading “Yuddy: Senang Membantu yang Menang”